Lomba Penulisan Cerpen

Syarat Khusus Lomba Penulisan Cerpen

1. Lomba penulisan cerpen bertema bebas.
2. Diperuntukkan untuk dua kategori, yaitu kategori pertama (pelajar) dan kategori kedua (umum).
3. Untuk setiap naskah peserta membayar biaya Rp. 20.000,- pada kategori pertama (pelajar) dan Rp. 25.000,- pada kategori kedua (umum).
4. Panjang naskah 4 s.d. 10 halaman, diketik rapi menggunakan Microsoft Word (compatibilitymode), kertas A4, huruf Times New Rowman 12, spasi 1,5, dan dengan margin normal.
5. Melampirkan biodata diri dalam lembar terpisah (nama, tempat tanggal lahir, alamat, nomor telepon, dan surel).
6. Melampirkan scan atau foto KTP/KTM/Kartu pelajar.
7. Melampirkan scan atau foto bukti pembayaran lomba.
8. Seluruh kelengkapan naskah lomba penulisan cerpen dikirim melalui surel ke parlansaundip@gmail.com dengan subject (JENIS LOMBA) (KATEGORI) (NAMA PESERTA) (JUDUL).
Contoh: (PENULISAN CERPEN) (KATEGORI PERTAMA) (AHMAD) (TIANG-TIANG KEHIDUPAN) atau (PENULISAN CERPEN) (KATEGORI KEDUA) (AHMAD) (TIANG-TIANG KEHIDUPAN).

21 komentar di “Lomba Penulisan Cerpen

Tinggalkan komentar